Monday, January 18, 2016

Pemrograman Web

Cara Membuat Logon/Login seperti yahoo
           Disini saya akan membuat script login pada yahoo.Ketikkan script berikut pada notepad.Berikut scriptnya:
--------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
<!DOCTYPE html>
<html>
<head>
<title>Hooya</title>
</head>
<body>
<fieldset>
<legend>Proses Sign in</legend>
<td widht="256" align="center" valign="top">
<p align="center">
<font color="#000000" size="+3">YAHOO!
<label for="textfield" ></label>
</font>
<font color="#000000 size="+3">
<label for="textfield" ></label>
</font>
<font size="+3">
<label for="textfield" ></label>
</font>
<label for="textfield" ></label>
</p>

<p align="center">
<input type="text" name="textfield" id="textfield" value="ID Yahoo" />
</p>

<p align="center">
<label for="textfield2"></label>
<input type="text" name="textfield2" id="textfield2" value="password" />
</p>

<p align="center">
<input type="submit" name="button" id="button" value="Sign in" />
</p>

<p align="center"><font color="#000FF">Tidak bisa mengakses account
</font></p>

<p align="center"><font color="#000FF">Bantuan Sign in</font></p><p
align="center">--------------------Atau--------------------</p>

<p align="center">
<input type="submit" name="button2" id="button2"
value="Buat Account Baru" />
</p>

<p align="center">---------------------------------------</p>
<p align="center"> Masuk dengan Facebook atau Google</p>
<p>&nbsp;</p></td>
</fieldset>

</body>
</html>
--------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Lalu save script tadi dengan ketentuan berikut:

1.simpan dengan nama format .Html
2.lalu pada type pilih al files 

Wednesday, January 6, 2016

Cara Merubah Background Logon/Login Screen Pada Windows 7

Cara Merubah Background Logon/Login Screen Pada Windows 7
 Cara Merubah Background Logon Screen Windows 7 Tanpa Software
                Kamu bosan dengan tampilan background logon screen di Windows 7 yang hanya itu saja backgroundnya.Disini saya akan membagikan tips/cara merubah gambar background logon/login screen pada windows 7.tutorial ini tanpa menggunakan software yang mungkin software tersebut akan merugikan anda.

Berikut ini caranya:.

1. Pertama-tama ketikan regedit pada Start Menu, ketikkan regedit, lalu tekan Enter


Cara Merubah Background Logon Screen Windows 7 Tanpa Software

2. Setelah itu buka HKEY_LOCAL_MACHINE\SOFTWARE\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Authentication\LogonUI\Background.

Cara Merubah Background Logon Screen Windows 7 Tanpa Software

3. Kemudian jika ada file dengan nama OEMBackground set value dengan nilai 1,caranya klik 2 kali pada file itu.

Cara Merubah Background Logon Screen Windows 7 Tanpa Software
4. Jika tidak ada file dengan nama OEMBackground kamu bisa membuatnya sendiri dengan cara  klik kanan New > DWORD (32-bit) Value.

Cara Merubah Background Logon Screen Windows 7 Tanpa Software

5. Setelah itu buka Windows pergi ke folder C:/Windows/System32/oobe/info/backgrounds
(folder info dan folder background mungkin tidak ada, kamu bisa membuatnya sendiri asalkan tempatnya sesuai dengan yang tertera diatas maka gambar logon akan berganti). caranya: buka folder oobe buat folder baru disana dengan nama info.

Cara Merubah Background Logon Screen Windows 7 Tanpa Software

6. Di dalam folder info buat  lagi folder baru dengan nama backgrounds

Cara Merubah Background Logon Screen Windows 7 Tanpa Software

7. Nah Di dalam folder backgrounds kamu bisa taruh  file wallpaper pilihanmu lalu ganti dengan nama backgrounddefault dengan format jpeg, jpg atau bmp dan dengan ukuran 1024 x 768 pixel atau sesuaikan dengan resolusi monitor kamu.
catatan: gambar yang kamu gunakan harus kurang dari 256KB,kalau lebih sedikit saja maka gambar logon screen tidak akan berganti.

Cara Merubah Background Logon Screen Windows 7 Tanpa Software

8. Sekarang kamu bisa mencobanya dengan cara shutdown, restart, standby atau lock off
Dan,,,  Tarraaaa,,,  Background mu udah terganti  \(^_^)/

Cara Merubah Background Logon Screen Windows 7 Tanpa Software

Semoga Bermanfaat..
Sumber dari www.indradp.com › Tips dan Trik › Windows › Windows 7